Sambutan Penutupan Pesantren Ramadhan Paling Sederhana

Sambutan Penutupan Pesantren Ramadhan – Pada saat melakukan pidato, biasanya ada kata-kata sambutan dan penutupan. Karena memang hal tersebut sudah menjadi salah satu bagian struktur pidato, seperti misalnya pada saat pidato bahasa Madura tentang pesantren, pasti akan ada sambutan dan penutupan.

Apabila saat memberikan pidato tanpa diikuti dengan sambutan penutupan, langsung masuk ke bagian dari isi pidato. Maka hal tersebut tidak bisa dikatakan sebagai sebuah pidato. Karena seperti yang telah kami sampaikan sebelumnya, bagian sambutan dan penutup merupakan bagian dari struktur pidato.

Untuk itu, pada kesempatan hari ini kami ingin memberikan beberapa contoh sambutan penutupan untuk pidato dengan tema pesantren Ramadhan, siapa tahu saja ada diantara kalian yang sekiranya sedang mencari contoh kata-kata untuk sambutan dan penutupan pada saat pidato.

Namun selain memberikan contoh sambutan penutupan, kami juga turut memberikan beberapa hal lainnya yang masih berhubungan dengan hal tersebut. Sehingga kalian tidak hanya mengetahui contoh kata-kata sambutan penutupan yang akan kami berikan pada kesempatan ini saja.

Apa Itu Sambutan Penutupan Pesantren Ramadhan

Sebelum kami bahas lebih lanjut mengenai contoh sambutan penutupan, alangkah baiknya jika kalian ketahui terlebih dahulu pengertian dari kata-kata tersebut. Dengan mengetahui pengertian sambutan dan penutupan maka dapat dengan lebih mudah untuk membuat sendiri kata-kata tersebut.

Sambutan adalah kata-kata pembuka yang berisikan salam, ucapan terima kasih dan sambutan untuk orang-orang yang telah hadir dalam acara tersebut. Selain berisikan hal-hal tersebut, pada saat memberikan sambutan juga biasanya akan memberikan sedikit gambaran tentang isi pidato yang akan diberikan.

Hal tersebut biasanya dilakukan supaya orang yang memberikan pidato bisa masuk ke bagian isi dengan lebih mudah. Selain itu, hal tersebut juga membuat pendengar mengetahui sedikit inti dari pidato, sebelum nantinya akan dijabarkan lebih lanjut pada bagian isi setelah melakukan sambutan.

Penutupan adalah kata-kata yang diberikan pada bagian paling akhir, pada bagian ini juga biasanya berisikan sejumlah saran, kritik atau nasihat yang berhubungan dengan isi pidato yang telah diberikan. Kemudian dilanjutkan dengan ucapan terima kasih kepada pendengar dan ucapan salam penutup.

Untuk bagian penutupan pidato biasanya tidak dibuat terlalu panjang, karena memang tidak banyak hal yang harus disampaikan. Kalau pun penutupan dibuat cukup panjang, biasanya hal tersebut berisikan tentang nasihat atau saran. Sehingga bagian penutupan biasanya akan sedikit panjang.

Contoh Sambutan Penutupan Pesantren Ramadhan

Apabila kalian merasa bingung untuk membuat kata sambutan dan penutupan, dengan tema pesantren Ramadhan. Maka ada baiknya jika kalian lihat contoh sambutan penutupan yang pada kesempatan hari ini akan kami berikan, mungkin saja contoh sambutan penutupan tersebut dapat membantu.

Cara Membuat Sambutan Penutupan Pesantren Ramadhan

Setelah kalian melihat contoh sambutan penutupan yang baru kami berikan di atas dan kalian merasa kurang tertarik dengan contoh sambutan tersebut, maka ada baiknya jika kalian membuat sendiri sambutan penutupan tersebut. Karena hal tersebut pastinya akan membuat kalian lebih percaya diri pada saat menyampaikannya.

Cara Membuat Sambutan

Dalam pembuatan kata-kata sambutan, pastinya harus diawali dengan salam terlebih dahulu. Setelah itu bisa dilanjutkan dengan ucapan terima kasih karena telah memberikan waktu dan kesempatannya untuk memberikan sebuah pidato. Kemudian bisa juga dilanjutkan dengan ucapan terima kasih kepada para pendengar yang hadir.

Apabila diantara pendengar tersebut ada sejumlah tamu penting, maka kalian bisa sebutkan nama tamu penting tersebut dan mengucapkan terima kasih juga karena telah bersedia hadir dalam acara tersebut. Setelah memberikan beberapa ucapan terima kasih kepada pendengar yang hadir.

Maka hal selanjutnya yang biasanya terdapat pada sambutan adalah sekilas tentang isi pidato. Hal ini biasa dikatakan sebagai jembatan sebelum nantinya masuk ke isi pidato yang menjadi pokok pidato tersebut. Hal ini dilakukan agar para pendengar bisa lebih mudah memahami pada saat isi pidato disampaikan.

Pada saat membuat bagian ini, kalian bisa memberikan sejumlah contoh hal yang berhubungan dengan isi pidato tersebut. Dengan memberikan contoh tersebut biasanya pendengar dapat mengira-ngira isi pidato yang akan disampaikan, dan diharapkan juga pendengar dapat lebih mudah memahami isi pidato tersebut nantinya.

Cara Membuat Penutupan

Sedangkan untuk penutupan, biasanya akan dibuat lebih sederhana dan lebih sedikit dibandingkan dengan kata-kata sambutan. Pada bagian ini biasanya hanya berisikan saran, kritik atau pun nasihat sesuai dengan isi pidato yang telah disampaikan kepada para pendengar.

Setelah itu bisa dilanjutkan dengan ucapan terima kasih karena telah memberikan waktunya untuk berpidato di depan para pendengar sekalian. Dan hal terakhir pada bagian penutup adalah mengucapkan salam penutup, setelah itu pidato yang telah disampaikan sudah selesai.

Akhir Kata

Kiranya cukup sekian dulu beberapa contoh sambutan penutupan pesantren Ramadhan yang pada kesempatan hari ini dapat Sekolah Pesantren berikan, mudah-mudahan saja contoh sambutan dan penutupan yang baru kami sampaikan di atas tadi dapat memberikan banyak manfaat.